KECAMATAN KEDUNGKANDANG MASUK ENAM BESAR WEBSITE TERBAIK (OPD) KOTA MALANG

Wali Kota Malang, Bpk. Sutiaji memberikan penghargaan pada enam website terbaik organisasi perangkat daerah (OPD) Pemkot Malang di Balai Kota Malang, Senin (12/11/2018). 

Pada hari ini Senin,12 November 2018 bertempat di Balaikota Malang, Camat Kedungkandang Bpk. Drs.Pent Haryoto, MM menerima Penghargaan sebagai OPD dengan Pengelolaan Website terbaik Tahun 2018. Yang diserahkan secara langsung oleh Bapak Walikota Malang. Teruskan membaca

Studi Banding dari Kabupaten Klaten Jawa Tengah

penerimaan kunjungan kerja Lurah, Camat dan Dinas Kominfo Kab. Klaten

Teruskan membaca

Pelaksanaan Apel Rutin Kecamatan Kedungkandang

 

Selasa, 30 Oktober 2018 bertempat di halaman kantor Kecamatan Kedungkandang diadakan apel rutin setiap Selasa pagi. Pada Apel pagi ini yang bertindak sebagai Pempinan Apel yaitu Bpk Camat (Drs. PENT HARYOTO, MM).

Setelah Apel beliau juga menyampaikan informasi kepada seluruh peserta apel termasuk Lurah, Seklur dan seluruh ASN bahwa pada pagi ini ada kunjungan Bpk Wakil Walikota Malang *(Sofyan Edi Jarwoko) ke Kampung Topeng yang masuk wilayah Kelurahan Tlogowaru, dan diakhiri dengan do’a bersama.

peserta apel seluruh Lurah se Kecamatan Kedungkandang
Peserta Apel terdiri dari Seklur, Kasi, dan ASN se Kecamatan Kedungkandang

 

 

 

 

 

post by Slamet Sisyono

SKJ Jum’at 26-10-2018

Salam Semangaaat … !!!!

Pada pagi itu, Jum’at 26 Oktober 2018 melakukan kegiatan SKJ

Kebugaran jasmani atau disebut kebugaran fisik merupakan suatu keadaan atau kondisi umum kesehatan dan kesejahteraan tubuh dalam kemampuannya untuk melakukan aktivitas sehari-hari. Kebugaran jasmani juga bisa diartikan sebagai keadaan fisiologis seseorang, baik yang yang dicapai melalui kombinasi diet yang baik, latihan fisik secara teratur, maupun praktek-praktek lain untuk mendapatkan kesehatan tubuh. Kebugaran jasmani tidak hanya mempengaruhi kemampuan seseorang untuk melakukan aktivitas, namun manfaatnya secara luas sangat penting untuk tubuh, berikut ini diantaranya :

1. Terhindar dari obesitas

2. Terhindar dari penyakit jantung

3. Dapat terhindar dari resiko diabetes

4. Terhindar dari hipertensi

5. Menurunkan kolesterol jahat dalam tubuh

6. Terhindar dari resiko kanker

7. Terhindar dari osteoporosis (tulang keropos)

8. Meningkatkan mood (suasana hati)

9. Dapat meningkatkan energi

10. Mencegah insomnia

12. Meningkatkan kecerdasan otak

13. Mencegah penuaan dini

14. Mengatasi depresi

15. Terhindar dari kelelahan

16. Meningkatkan kesehatan tubuh

post by slamet sisyono

Kecamatan Kedungkandang launching Kdkd Man-tab ( Kerja dengan keikhlasan dan dedikasi )

Pada hari ini Selasa, 23 Oktober 2018
Kecamatan Kedungkandang launching Kdkd Man-tab ( Kerja dengan keikhlasan dan dedikasi  Malang bermatabat ) akun resmi sosmed dan pengaduan yang melalui Facebook, Twitter, Instagram, email, ataupun melalui website.

Kecamatan Kedungkandang berharap semoga bermanfaat bagi perwujudan trasparansi informasi dan menangani masalah Keluhan / Kritik / Saran pelayanan masyarakat yang ditujukan untuk Kecamatan Kedungkandang maupun seluruh Kelurahan diwilayah Kecamatan Kedungkandang, yang terdiri dari : Teruskan membaca